20 FAKTA-FAKTA UNIK DI DUNIA ( CEKIDOT GAN )



1.Rata-rata waktu yang dibutuhkan orang dari mulai memejamkan mata hinggat tidur adalah 7 menit.

2.Dalam Bahasa Inggris, kata "Dreamt" adalah satu satunya yang berakhiran "mt"

3.Kecoak masih bisa bertahan hidup 10 Hari Tanpa kepala.

4.Otak bekerja lebih aktif ketika tidur daripada ketika nonton TV.

5.80% Penduduk Amerika menyukai warna biru.

6.Botol atau tempat makanan dari plastik akan mulai hancur setelah 50.000 tahun.

7.Tubuh manusia memprosuksi 3 liter ludah setiap harinya

8.Pada saat sebuah kaca pecah, retakannya bergerak dengan kecepatan 4.800km/jam.

9.Sensitivitas lidah manusia dapat merasakan satu tetes jus lemon yang sudah teraduk di dalam 129.000 tetes air.

10.Badan manusia mengandung air sebanyak 38 liter air, jumlah itu cukup untuk mencuci mobil.

11.Total b erat rayap di seluruh dunia adalah 3M Ton, lebih berat daripada jumlah total berat manusia di bumi ini.

12.Penemu Telepon "Alexander Graham Bell" , tidak pernah menelpon istri dan Ibunya sendiri karena mereka adalah tuna rungu.

13.Anda merayakan ulang tahun bersama, dengan sekitar 9.000.000 orang lain di dunia.

14.Di Albania menggelengkan kepala bermaksud "iya" , dan mengangguk bermaksud "tidak".

15.Kebanyakan debu yang berterbangan di dalam rumah datangnya dari sel-sel kulit kita yang mati.

16.Manusi bernafas kira-kira 23.000 kali dalam tempo 24 jam.

17.Pria mudah mendapat buta warna 10x ganda di banding wanita.

18.Setiap manusia memiliki 100.000 helai rambut dan tumbuh lebih cepat di waktu malam.

19.Hidung dapat mengenal pasti 10.000 jenis bau yang berbeda-beda.

20.Orang yang menggunakan tanga n kanan , hidup 9 tahun lebih lama daripada mereka yang kidal.
Post Title : 20 FAKTA-FAKTA UNIK DI DUNIA ( CEKIDOT GAN )

20 FAKTA-FAKTA UNIK DI DUNIA ( CEKIDOT GAN ),